Monday, February 17, 2014

info SNMPTN 2014

snmptn 2014 21sugengsetiawan.blogspot.com
informasi snmptn 2014 terbaru
pagi kawan. .

tak terasa kalender hari ini sudah menunjukkan tanggal 17 februari 2014. tau hari apa ini, hari senin?? betul tapi bukan itu maksudnya, begini hari ini adalah hari pertama dibukanya pendaftaran snmptn 2014

snmptn ? apa itu?

snmptn adalah seleksi nasional masuk perguruan tinggi negeri. salah satu jalur masuk perguruan tinggi negeri. Dalam snmptn ini yang di seleksi adalah nilai nilai akademik anda selama sekolah di sma/smk. selain itu juga prestasi baik itu ekstra kurikuler atau pun ko-kuler. oh ya biaya untuk mengikuti snmptn ini adalah GRATIS!



untuk jadwalnya sendiri sebagai berikut: 

pengisian pdss                     : 6 januari - 6 maret 2014
pendaftaran                         : 17 februari 2014 - 31 maret 2014
proses seleksi                      : 1 april - 26 mei 2014
pengumuman hasil seleksi  : 27 mei 2014
pendaftaran ulang                : 17 juni 2014

untuk cara daftarnya seperti ini : 

1. login ke www.snmptn.ac.id dengan menggunakan NISN dan password yang dulu anda gunakan untuk melakukan verivikasi nilai.
2. kemudian isi biodata, pilihan PTN, pilihan program studi dan upload foto resmi terbaru dan dokumen prestasi tambahan
3. untuk prodi seni dan keolahragaan harus mengunggah portofolio bukti keterampilan yang di isi oleh kepala sekolah dan / atau siswa menggunakan pedoman yuang dapat diuntuh di snmptn.ac.id
4. cetak bukti pendaftaran snmptn nya




lakukan perencanaan untuk masa depan ada mulai dari sekarang karena kalau anda gagal untuk melakukan perencanaan berarti secara tidak sadar anda telah merencanakan kegagalan.


tag: snmptn 2014, cara daftar snmptn, panduan snmptn, lolos snmptn, seleksi nasional, masuk ptn, beasiswa ptn

Artikel Terkait

Artikel lainnya close button minimize button maximize button

silahkan berikan komentar anda